SILATURAHMI ANTAR PERANGKAT DESA BESARTA KELUARGA

depan 08 September 2019 17:41:55 WIB

Tancep, 08/09/2019-Sida Samekta# Silaturahmi antar perangkat desa Tancep beserta keluarga dilaksanakan setiap bulan dengan cara bergilir yang diikat dengan arisan. Silaturahmi dengan saling mengunjungi bertujuan agar saling akrab antar keluarga perangkat satu dengan lainnya.  Semoga dengan adanya silaturahmi ini keakraban antar perangkat desa beserta keluarga tetap terjalin dengan baik dan memberikan dukungan sepenuhnya dalam rangka melaksanakan tugas dan kewajibannya sebagai abdi masyarakat.

Belum ada komentar atas artikel ini, silakan tuliskan dalam formulir berikut ini

Formulir Penulisan Komentar

Nama
Alamat e-mail
Kode Keamanan
Komentar